
Malang, El-Ma’rifah – Webinar yang dihadiri oleh partisipan
dari seluruh Indonesia pada Sabtu (5/12) tersebut berhasil diselenggarakan
melalui Zoom Meeting pada pukul 09.00.
Dengan menghadirkan Mia Chuzaimiah yang merupakan penulis dari novel “Wedding
Agreement”, webinar
bertajuk “Luapan Cinta dalam Goresan Pena” yang diselenggarakan UPKM
El-Ma’rifah Pusat Ma’had Al-jami’ah UIN Maulana Malik Ibrahim Malang tersebut berhasil memikat para
pemerhati...